Bintang Lahir Di Galaktika Lebih Banyak Dari Perkiraan
Lebih banyak lagi bintang tercipta di seluruh jagad raya daripada yang kita perkirakan, para astronom yang merasa terpesona dengan hal ini melaporkan.
Teleskop optik jarang digunakan untuk menyaksikan kelahiran bintang-bintang di antariksa yang jauh, mengingat jaraknya terlalu jauh.
Sebagai gantinya, para astronom mencari dalam bentuk radiasi, yang disebut emisi H-alpha, yang mengeluarkan cahaya bila sebuah bintang besar meladak dari bola gas yang padat.
Pemberi petunjuk H-alpha hanya terjadi di sekitar bintang-bintang yang berat sekali, bukan bintang yang ringan. Bintang-bintang ringan jauh lebih banyak, namun tidak memiliki massa yang…