Skip to content

Anak Cerdas

Orang Yang Suka Menyendiri Terbukti Kreatif, Cerdas dan Lebih Spiritual

    Menyendiri, menikmati waktu untuk diri sendiri punya banyak manfaat positif. Karena dengan menikmati waktu sendirian, Anda bisa lebih mengenal diri, bahkan mengembangkan potensi dalam diri. Psikoterapis, Phillip Hodson, dari Asosiasi Konseling dan Psikoterapi Inggris menyarankan setiap orang perlu menghabiskan waktu sendirian. Penulis dan filsuf Mark Vernon juga menyetujui saran Hodson. Katanya, “Kita terbiasa merasa panik ketika sendirian, padahal kesendirian merupakan bagian penting dari kehidupan”. Vernon melanjutkan, jika Anda tidak menyukai diri sendiri, Anda tidak akan… Read More »Orang Yang Suka Menyendiri Terbukti Kreatif, Cerdas dan Lebih Spiritual

    Kecerdasan Anak Ditentukan Dengan Kapasitas Otak

      Kemampuan belajar anak terhadap lingkungannya sangat dipengaruhi oleh kualitas otak yang dimiliki, semakin berkualitas otak seorang anak maka akan semakin cepat si anak beradaptasi terhadap lingkungannya. Anak belajar dari lingkungan sekitar dengan melihat, mendengar, membayangkan, dan merasakan yang terjadi di sekelilingnya. Kemudian dia mengingat atau meniru rangsangan yang diterima, sebelum akhirnya mengembangkan bahkan menciptakan sendiri sesuatu yang baru berdasarkan apa yang pernah dialami oleh panca inderanya yang akhirnya akan memunculkan kreativitas. Kemampuan belajar anak terhadap… Read More »Kecerdasan Anak Ditentukan Dengan Kapasitas Otak